Puisi Cinta indah mengukir masalalu.


Cinta indah mengukir masalalu.

Terlintas di bayangku.
Kebohongan mu hancurkan cinta.
Masihkah di hati mu tertulis namaku.
Seperti di hati ini masih ada goresan namamu.
Indah karena dirimu hadir sempurnakan.
Kini duri kau tancapkan di hatiku.
Betapa sakit nya.
Cabut duri mu dan bawa pergi bersama mimpi buruk mu.
Agarku dapat melupakan mu.





Lihat juga kumpulan puisi lainnya di Catatan JPrasetyo

0 Response to "Puisi Cinta indah mengukir masalalu."

Post a Comment