Kisah Cinta Aku Berharap

Aku Berharap - Sebuah cerita yang sangat menyetuh tentang kehidupan seorang yang, berharap bisa mengutarakan peraasaan kepada pujaan hati yang selalu dicinta dan disayang 

Kelas 1 SMP
Hari ini untuk pertama kalinya aku bertemu gadis paling cantik di dunia.Namanya Dewi,dan dia terlihat sebagai bidadari di mataku.Aku berharap bisa mengutarakan perasaanku kepadanya.

Kelas 2 SMP
Aku berharap bisa mengutarakan perasaanku kepadanya.Hari ini Dewi mengatakan kepadaku bahwa dia sangat mencintai pacarnya.Kini mereka telah putus dan Dewi mengatakan aku adalah sahabat terbaik baginya.Aku selalu berharap bisa mengutarakan perasaanku kepadanya.

Kelas 3 SMP
Dari hari ke hari Dewi terlihat semakin cantik nan mempesona. Dia terlihat bahagia dengan pacar barunya,Joko.Aku berharap bisa mengutarakan betapa pedihnya hatiku.

Acara Kelulusan
Kami semua berbahagia menyambut kelulusan kami.Dewi dan Joko terlihat bergandengan tangan dengan mesra.Aku berharap bisa mengutarakan perasaanku kepadanya.

Pernikahan Dewi
Semua orang bahagia di acara ini kecuali aku.Dewi terlihat sangat bahagia sambil menatapku.Aku terpaksa membalasnya untuk membuatnya bahagia.Saat acara ciuman berlangsung,aku harus memalingkan wajahku sambil meneteskan air mata.Aku berharap bisa memutar mundur jarum waktu.

Pemakaman Dewi
Hari ini adalah hari pemakaman Dewi.Hidupku terasa sangat hampa.Setelah acara pemakaman,orang tuanya Dewi memberikan kepadaku sebuah kotak.Kotak ini berisikan hadiah-hadiah yang pernah kuberikan kepada Dewi dan sebuah buku harian.Tulisannya.

Buku harian Dewi
Kelas 1 SMP
Aku berharap bisa mengutarakan perasaanku kepadanya

Aku Berharap - Berharap bisa mengutarakan peraasaanku
Aku Berharap - Berharap bisa mengutarakan peraasaanku
Aku Berharap - Berharap bisa mengutarakan peraasaanku


Klik disini untuk melihat artikel menarik lainnya

0 Response to "Kisah Cinta Aku Berharap"

Post a Comment