Puisi Hatiku Masih Bisa

Hatiku Masih Bisa
puisi

Dahulu kau cinta kepadaku
Tapi kini kau malah meningalkanku
Masih ingatkah kau dahulu
Saat indah bersamaku

Kamu pernah dihatiku
Kamu pernah dihidupku
Tak akan pernah kulupakan
Tak akan terlupakan

Hatiku masih bisa bersabar
Masih bisa hatiku bertahan
Hatiku masih bisa
Teganya kamu meningalkan hatiku


Klik disini untuk melihat puisi menarik lainnya.

0 Response to "Puisi Hatiku Masih Bisa"

Post a Comment