Puisi Saat Indah Bersama

puisi
Saat  Indah Bersama

Deru jalanan masih sunyi saat kita melangkah bersama
Sinar sang pencipta masih sembunyi dalam tapa
Bahkan kicau burung pagi pun belum bersuara
Hanya roda-roda cinta kita yang berani bergema
Bergema bersama pulangnya hewan malam keperaduan
Jika mereka keperaduan maka kita melibas jalan
Jalan saat indah kita bersama-sama
Saat indah bersama kita dalam satu tujuan.


Klik disini untuk melihat puisi menarik lainnya.

0 Response to "Puisi Saat Indah Bersama"

Post a Comment