Puisi Beriman Itu Seperti Mengupas Bawang

puisi
Beriman Itu Seperti Mengupas Bawang

Tak perlu tergesa untuk jadi orang suci
Yang utama jiwa dan laku diri
Jubah dan gaya penampilan cuma kiasan
Buka mata buka hati tak perlu demam tujuan

Jiwa kelakuan suci melalui pencarian
Suci bukan berarti harus bom bunuh diri
Nikmati, syukuri momen beriman
Kupas laksana bawang yang suci


Klik disini untuk melihat puisi menarik lainnya.

0 Response to "Puisi Beriman Itu Seperti Mengupas Bawang"

Post a Comment